LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 )

LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 ) - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 ), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 )
link : LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 )

Baca juga


    LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 )



    Portal Berita Bola ~ Gol super dari Sofiane Boufal membawa Southampton meraih kemenangan kandang pertama di Liga Primer Inggris atas Middlesbrough dalam 20 tahun terakhir. Kali ini mereka sukses menaklukkan tamunya 1-0 di St Mary's Stadium, Minggu (11/12).

    Pemain yang didatangkan dari Lille ini belum mencetak satu gol pun sebelum laga ini, tapi ia akhirnya mengakhiri periode majal lewat sebuah tembakan jarak jauh ke sudut kiri gawang di awal babak kedua.

    Di tengah upaya bangkit setelah kalah 3-0 di tangan Crystal Palace dan eliminasi dari Liga Europa, Southampton dibayangi mimpi buruk tak pernang menang atas Middlesbrough di kandang sendiri di ajang Liga Primer sejak 1996.

    Tak heran jika Middlesbrough tampil penuh percaya diri apalagi mereka juga hanya sekali kalah dalam enam laga liga terakhir. Sayangnya, mereka gagal memaksimalkan setiap peluang yang didapat.

    The Saints nyaris tertinggl ketika Fischer berhasil melewati Forster, namun sepakan pemain Denmark ini belum tepat sasaran dan Christian Stuani pun tak mampu memaksimalkan bola liar.

    Boufal membalas serangan Middlesbrough dengan sepakan keras, namun usahanya di awal babak kedua masih dapat diamankan Calum Chambers. Tak lama kemudian, pemain internasional Maroko ini akhirnya memecah kebuntuan setelah menerima umpan Ward-Prowse dan Victor Valdes tak punya kesempatan menghentikan peluangnya.

    Highlights :    Southampton 1 - 0 Middlesbrough



    Demikianlah Artikel LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 )

    Sekianlah artikel LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 ) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel LIGA PRIMER INGGRIS : Gol Tunggal Sofiane Boufal Membawa Southampton Menang Tipis Atas Middlesbrough ( 1-0 ) dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2016/12/liga-primer-inggris-gol-tunggal-sofiane.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :