96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit

96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit
link : 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit

Baca juga


    96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit


    SJO BANDUNG - Bertempat di Lapangan upacara Pusdikkowad Kodiklat TNI AD, sebanyak 96  Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta TA 2016 mengikuti upacara penutupan dan pengambilan sumpah Prajurit. Senin (13/2). Upacara tersebut dipimpin oleh Komandan Kodiklat TNI AD Letnan Jenderal TNI Agus Kriswanto.

    Dalam amanatnya Komandan mengatakan. Tujuan dilaksanakannya pendidikan ini adalah untuk menempa seorang warga negara terpilih menjadi Bintara TNI AD yang memiliki sikap dan perilaku sebagai Prajurit Sapta Marga dan Sumpah Prajurit, membekali pengetahuan dan keterampilan dasar keprajuritan dan dasar golongan Bintara serta kondisi jasmani yang samapta.

    Selain itu, sikap dan perilaku juga diubah untuk menjadi sosok BintaraTNI AD, yang ditandai dengan kepribadian dan tindakan berdasarkan norma dan aturan dalam Sapta  Marga, Sumpah Prajurit, Delapan Wajib TNI serta aturan-aturan  lainnya yang membedakan kehidupan Prajurit TNI AD dengan warga sipil.

    Jaga sikap mental dan kepribadian diri sebagai sosok Prajurit TNI AD, serta pupuk jiwa korsa, pelihara dan tingkatkan disiplin sehingga setiap langkah dan tindakan mencerminkan Kode Etik Kowad "Sad Satya Sri Sena" yang berisi enam janji setia Prajurit Wanita dalam sikap dan kepribadian, memelihara dan menjunjung tinggi martabat Wanita   Indonesia, serta tekad pengabdian terbaik bagi ke-pentingan negara dan bangsa Indonesia.

    Pada kesempatan tersebut tidak lupa Komandan menyapaikan ucapan terima Kepada para orang tua mantan Prajurit Siswa, atas kepercayaannya kepada Angkatan Darat untuk merelakan putri-putri terbaik Bapak/Ibu menjadi Prajurit Kowad sebagai Melati Pagar Bangsa. Pilihan pengabdian menjadi Bintara  Wanita TNI AD bukan pilihan mudah dan menjanjikan kesenangan, tetapi lebih pada pengorbanan dan keikhlasan.

    Hadir dalam acara tersebut, Wadan Kodiklat TNI AD Mayjen TNI Dr. Bachtiar S.I.P., M.A.P., para Danpussen, para Direktur Kecabangan Angkatan Darat, Inspektur, para Direktur, para Komandan Pusdik jajaran Kodriklat TNI AD dan para undangtan serta para Siswa Dikmaba.(Pen)







    Demikianlah Artikel 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit

    Sekianlah artikel 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel 96 Prajurit Bintara Dikmaba TNI AD Tahap I Wanita Talenta Ikuti Upacara Penutupan Dan Pengambilan Sumpah Prajurit dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2017/02/96-prajurit-bintara-dikmaba-tni-ad.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :