Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa

Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa
link : Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa

Baca juga


    Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa

    www.sbobetting.org


    SBOBET INDONESIA ~ Bursa transfer musim dingin 2017 akan segera berakhir. Beberapa klub liga-liga Eropa terus mencoba mendapatkan pemain baru hingga batas penutupan jendela transfer pada 31 Januari 2017. 

    Batas akhir aktivitas transfer di beberapa liga besar Eropa pun beragam. Premier League, misalnya, yang menetapkan batas akhir pada 31 Januari pukul 23.00 waktu setempat atau Rabu (1/2/2017) pukul 06.00 WIB. 

    Sementara itu, aktivitas transfer Serie A bakal berakhir pada pukul 22.00 waktu setempat (Rabu pukul 04.00 WIB). Adapun La Liga pukul 23.00 waktu setempat (Rabu, 07.00 WIB), sedangkan Bundesliga pukul 17.00 waktu setempat (Rabu, pukul 01.00 WIB). 

    Sejauh ini memang tidak ada kejutan menjelang berakhirnya bursa transfer musim dingin 2017. Lantas, bagaimana perkembangan terakhir dari aktivitas para klub-klub di Eropa

    Berikut MajalahMandiri.com Berikan Ulasan nya :

    -. Zenit St Petersburg mengonfirmasi telah merampungkan proses transfer Branislav Ivanovic dari Chelsea. Sang pemain meneken kontrak berdurasi dua setengah musim. 
    Kamis (2/2/2017)
    06.00 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Crystal Palace resmi mengumumkan peminjaman Mamadou Sakho dari Liverpool hingga akhir musim 2016-17.
    Rabu (1/2/2017)
    08:20 WIB
    www.sbobetting.org



    -. Southampton telah menyelesaikan proses transfer Manolo Gabbiadini dari Napoli dengan durasi kontrak empat setengah tahun. Southampton dikabarkan mengeluarkan dana 14 juta pounds (Rp 234 miliar) untuk memboyong striker berusia 25 tahun itu.
    05.04 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Leicester City merekrut bek Udinese, Molla Wague. Bek asal Mali tersebut bakal berkarier di King Power Stadium dengan status pinjaman hingga akhir musim 2016-2017. 
    05.02 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Queens Park Rangers meminjam mantan pemain Manchester United, Ravel Morrison, dari Lazio. Sebelumnya, Morrison pernah membela QPR pada 2014.
    04.33 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Valencia mengumumkan perekrutan gelandang Celta Vigo, Fabian Orellana. Pemain asal Cile tersebut meneken kontrak dua setengah tahun. 
    04.03 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Jese Rodriguez resmi diperkenalkan kepada publik Las Palmas, di Estadio Gran Canaria. Jese Rodriguez bergabung ke Las Palmas dari Paris Saint-Germain dengan status pinjaman hingga akhir musim ini.
    02.50 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Osasuna resmi merekrut kiper Paris Saint-Germain (PSG), Salvatore Sirigu, dengan status pinjaman hingga akhir musim 2016-2017. Kiper asal Italia itu sebelumnya sempat dipinjamkan ke Sevilla pada musim panas 2016. 
    00.48 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Real Madrid melepas Lucas Silva ke Cruzeiro Esporte dengan status pinjaman hingga 30 Juni 2018. Gelandang berusia 23 tahun itu bergabung dengan Real Madrid pada 2015 dan sempat dipinjamkan ke Marseille pada musim 2015-2016.
    00.48 WIB
    www.sbobetting.org

    -. Villarreal resmi melepas Alexandre Pato ke salah satu klub Chinese Super League, Tianjin Quanjian dengan biaya transfer 15 juta pounds (Rp 251 miliar). Pemain asal Brasil itu meneken kontrak hingga 30 Juni 2020.
    00.07 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Southampton merekrut kiper Nice, Mouez Hassen, dengan status pinjaman hingga akhir musim. Kiper berusia 21 tahun itu menjadi kiper kelima Southampton, setelah Fraser Forster, Alex McCarthy, Harry Lewis, dan Stuart Taylor.
    Selasa (31/1/2017)
    21.09 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Inter Milan merekrut Tren Sainsbury dari klub Chinese Super League, Jiansu Suning. Tren Sainsbury bergabung ke Giuseppe Meazza dengan status sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim. 
    20.24 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Besiktas mengumumkan perekrutan Demba Ba. Striker asal Senegal itu bergabung dengan Besiktas dari Shanghai Shenhua dengan status pinjaman hingga 31 Mei 2017.
    19.42 WIB
    www.sbobetting.org


    -. Hull City resmi merekrut Andrea Ranocchia dari Inter Milan. Bek berusia 28 tahun itu akan berkarier di Premier League hingga akhir musim.
    19.24 WIB
    www.sbobetting.org

    -. Istanbul Basaksehir resmi mendapatkan jasa Emannuel Adebayor. Mantan penyerang Arsenal tersebut berlabuh ke Turki dengan status bebas transfer.
    19.07 WIB
    www.sbobetting.org

    Salam MajalahMandiri.com (atn/ymn)



    Demikianlah Artikel Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa

    Sekianlah artikel Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Daftar Transfer Pada Deadline Musim Dingin 2017 Liga Eropa dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2017/02/daftar-transfer-pada-deadline-musim.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :