Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan

Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan
link : Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan

Baca juga


Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan


MATARAM,Sasambonews.com,- Partai Demokrat NTB yang diketuai TGH.M.Zainul Majdi sepertinya belum berani buka-bukaan mengenai calon yang akan diusung pada Pilgub NTB 2018, namun menyerahkan kepada apa yang menjadi pilihan pers saja. 

Ketua DPD Demokrat NTB TGH.M.Zainul Majdi ,Rabu (1/3/2017) ditemui di pendopo mengenai dukungan Demokrat di Pilgub NTB enggan menyebutkan dengan jelas, namun menyerahkan kepada apa yang menjadi keinginan wartawan."Apa kata wartawan aja ,"jawabnya singkat.

Ia juga mengomentari Calon Gubernur yang melakukan deklarasi mendorong sebanyak-banyaknya calon deklarasi dan menurutnya sangat bagus untuk diketahui masyarakat."Bagus , banyak-banyak aja calon gubernur yang deklarasi,"pungkasnya yang sudah dua periode menjadi Gubernur NTB ini.

TGB sapaan akrab Gubernur NTB ini mendorong dari insan pers untuk ikut juga dalam pilkada kali ini, seperti yang pernah terjadi di Pilgub 2008 lalu."Dulu ada perwakilan pers yang akan maju tapi gak jadi, karena menurut saya mereka juga punya banyak pengetahuan tentang NTB,"terangnya.

Bendahara Umum DPD Demokrat NTB H.MNS.Kasdiono di beberapa kesempatan menyebutkan bahwa calon yang akan diusung sudah final tinggal menunggu momentum yang tepat."Sudah ada di lauhilmahfuz , tinggal diturunkan kebumi saja. Kita tunggu waktu yang tepat,"tandasnya.

Didesak menganai asal calon yang dimaksud berasal dari pulau Sumbawa, Kasdiono mengakui bisa jadi benar bisa jadi salah."Bisa iya ,bisa tidak. Tapi kita tetap akan menunggu momentumnya, setelah itu akan kita sampaikan ,"terangnya.Ipr
Ipr


Demikianlah Artikel Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan

Sekianlah artikel Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Soal Cagub Demokrat, TGB Serahkan ke Wartawan dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2017/03/soal-cagub-demokrat-tgb-serahkan-ke.html

Subscribe to receive free email updates: