Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan

Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan
link : Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan

Baca juga


Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan

Wakil Bupati Pamekasan Khalilul Asyari meresmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan
Pamekasan, (Media Madura) – Wakil Bupati Pamekasan Khalil Asy'ari meresmikan pondok pesantren terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Kabupaten Pamekasan Rabu (28/2/2018).
Dalam sambutannya, Khalil Asyari sangat mengapresiasi tujuan yang telah dilakukan Lapas Kelas II A Pamekasan, karena telah membangun pondok pesantren untuk para nara pidana (napi) di lapas.
"Semoga para santri atau napi yang ada di dalam lapas ini setelah bebas nanti menjadi pribadi yang semakin baik, dan dapat diterima dengan baik di tengah – tengah masyarakat" sambut Wabup Pamekasan.
Menurutnya proses pembinan berbasis pondok pesantren terhadap warga binaan Lapas Pamekasan ini merupakan pilihan yang sangat tepat, serta sejalan dengan kondisi sosial masyarakat Madura yang sangat religius.
"Saya berharap Lapas kelaa II A ini sebagai salah satu institusi yang mampu mendidik warga binanan yang berkualitas baik dari sisi ke agamaan maupun keterampilan," tambahnya.
Dirinya berharap keberadaan pondok pesantren ini dapat mengawal arah pembangunan yang didasarkan prinsip gerbang salam di Kabupaten Pamekasan.
"Ini merupakan program yang kreatif serta produktif dalam menciptakan warga binaan untuk memperoleh spritual serta dalam membangun keislaman yang lebih luas," tutupnya.
Di akhir acara Wabup Pamekasan melakukan penandatanganan pakta integritas serta memotong buga melati sebagai tanda diresmikannya PP Terpadu AL – MUBAROQ Lapas Kelas II A.
Tampak hadir dalam acara ini Kedua paslon Bupati dan Wakil Bupati Pamekasan.
sumber: https://mediamadura.com


Demikianlah Artikel Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan

Sekianlah artikel Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Khalil Asyari Resmikan Pondok Pesantren Terpadu AL-MUBAROQ Lapas Kelas II A Pamekasan dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2018/02/khalil-asyari-resmikan-pondok-pesantren.html

Subscribe to receive free email updates: