Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia

Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia
link : Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia

Baca juga


    Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia



    Jakarta,Info Breaking News – Penyanyi asal negeri Jiran Malaysia, Siti Nurhaliza menjadi satu dari sekian banyak selebriti yang mulai merambah ke dunia bisnis kecantikan.
    Usai meraih sukses di pasar Malaysia, Siti juga turut memboyong produk kosmetik dan perawatan wajahnya ke Indonesia.
    Ditemui dalam peluncuran produknya yang bertajuk "Simplysiti" di Rumah Maroko, Jakarta, belum lama ini, Siti mengatakan Indonesia sudah seperti rumah keduanya mengingat betapa seringnya ia datang ke Indonesia untuk urusan karier menyanyi, berbisnis, maupun pribadi.
    "Saya yakin setiap wanita Indonesia terlahir cantik, baik dari hati maupun parasnya. Atas keyakinan itu, saya membawa Simplysiti ke Indonesia. Saya berharap produk kecantikan ini bisa membantu memenuhi impian wanita Indonesia yang ingin cantik," ungkap Siti.
    Siti yang acap kali dinilai sempurna oleh banyak wanita di Asia membuat produk kecantikan yang aman dan berstandar internasional, serta cocok untuk kulit wanita Asia. Siti menerangkan produknya halalan toyyiban alias terjamin halal. Produknya juga diklaim mengandung bahan-bahan berkualitas terbaik dengan teknologi terkini.
    "Kecantikan adalah pemberian Yang Maha Kuasa, sudah seharusnya kita merawat dengan memakai bahan-bahan yang terbaik. Selain itu, produk saya memakai teknologi terkini, sehingga memberikan hasil yang maksimal bagi para wanita," kata Siti Nurhaliza. ***Deviane



    Demikianlah Artikel Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia

    Sekianlah artikel Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Simplysity dari Siti Nurhaliza Siap Ramaikan Industri Kecantikan Indonesia dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2019/08/simplysity-dari-siti-nurhaliza-siap.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :