Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka

Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka
link : Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka

Baca juga


    Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka

    Lombok Tengah, SN - Akses jalan dari Kuta menuju Awang untuk sementara tidak bisa dilalui pasalnya Sebuah jembatan penghubung di jalur utama Kuta-Awang tiba tiba ambruk. Peristiwa ini terjadi pada hari ini Sabtu, (14/3) sekitar pukul 04.00 Wita dini hari.

    Tepatnya

    Jembatan antara Dusun Ujung Desa Kuta dan dusun Petiwung Desa Sukadana. atau jalur utama Kuta Awang depan Sirkuit MotoGP Mandalika.

    Menurut keterangan warga hujan yang turun sepanjang malam Sabtu membuat air di sungai melimpah, karena limpahan air itu tanah disisi kiri kanan sayap menjadi longsor, akibatnya jembatan putus.

    Akibat kejadian ini, satu unit mobil Inova dan dua unit sepeda motor ikut terjatuh di jembatan yang rubuh itu yang saat itu sedang melintas.

    Mobil silver DR 1644 GZ dikemudikan oleh Hapipin [35] seorang guru SMU Serenang yang beralamat di Desa Kawo. Korban tidak mengalami cedera.

    Sedangkan pengendara Sepeda Motor jenis Honda Scoopy yakni Dayu Agung yang beralamat di Desa Kawo Pujut mengalami luka di kepala dan tangan patah. Satu lagi bernama Dabak alamat desa Kawo mengalami luka. Semua korban sudah diberikan perawatan di Puskesmas setempat.

    Sejauh ini akses jalan untuk sementara di blokir dan diarahkan melalui jalur Mujur Praya Timur jika ingin ke Awang.


    Demikianlah Artikel Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka

    Sekianlah artikel Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Jembatan Ambruk, Mobil dan Motor Nyusep, Pengendara Terluka dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2020/03/jembatan-ambruk-mobil-dan-motor-nyusep.html

    Subscribe to receive free email updates:

    Related Posts :