Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik

Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik - Hallo sahabat News Beaking, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik
link : Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik

Baca juga


Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik

Mataram,sasambonews.com. Gubernur dan Seluruh Bupati dan Walikota se NTB melakukan penandatanganan komitmen implementasi keterbukaan informasi publik.

Penandatanganan dilakukan Gubernur dan Seluruh Bupati dan Walikota se NTB dengan KIP di Hotel Lombok Raya Mataram.


Turut menyaksikan, Kapolda NTB dan Dirjen Pengembangan Daerah Tertentu Kementrian Desa dan seluruh Kades se NTB.

Gubernur NTB KH.Zainul Majdi mengatakan mengapresiasi kegiatan pencanangan Desa Benderang Informasi Publik yang baru pertama kali dilakukan di Indonesia.

Bagi Gubernur, proses pembagunan di daerah berjalan baik sangat tergantung dari komitmen kepala daerah dan kades atas keterbukaan dan transparansi. "Baik buruknya pembangunan suatu daerah tergantung dari komitmen kades untuk terbuka kepada masyarakat" jelasnya.

Dikatakan Gubernur, untuk terbuka tidak mahal biayanya cukup dengan setiap desa perlu ada papan pengumuman yang terpasang disetiap area publik dan setiap dusun mengenai program kegiatan masing masing desa.

"tidak mahal dan berbiaya kok, cukup dengan tempel informasi di papan pengumuman, masyarakat sangat bangga jika aparatur pemerintah terbuka" jelasnya.

Dalam mempertanggungjawabkan kegiatan masing masing desa maka penggunaan dana desa. "Buat diskripsi mengenai apa apa saja yang dilakukan dengan dana desa itu, untuk apa, staf desa apa yg dikerjakan, buat diskripsinya" ungkapnya.

Gubernur optimis desa benderang informasi publik akan sukses kenapa demikian karena komitmen sudah diluncurkan paling tidak dengan kehadiran kepala daerah saat sekarang ini.

Gubernur berharap semua tokoh digerakkan, untuk distribusi informasi ke publik, kalau dipendam akan jadi beban. "Insya allah kalau terbuka akan memudahkan pekerjaan kita" jelasnya.

Dia berharap juga agar kepala daerah juga terbuka terhadap program kegiatan dari SKPD. Jangan disembunyikan, jangan didiamkan namun harus disampaikan ke publik. Ariel


Demikianlah Artikel Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik

Sekianlah artikel Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Gubernur Dan Bupati Se NTB Tandatangani MUO Keterbukaan Publik dengan alamat link https://1001berita1001.blogspot.com/2016/10/gubernur-dan-bupati-se-ntb-tandatangani.html

Subscribe to receive free email updates: